VISI, MISI & TUJUAN KB & TK PON-PES TA’MIRUL ISLAM

VISI

Mencetak kader Ulama ‘Amilin penerus Rosululllah yang menjadi perekat umat, berbasis sanad sehingga tercipta generasi Robbi Rodhiya.

MISI

  1. Membimbing anak untuk mengenal dan mencintai AL-Qur’an dan sunnah.
  2. Menumbuhkan pembiasaan anak dalam berperilaku sesuai ajaran Islam.
  3. Tarbiyah wa ta’lim.
  4. Tazkiyatun nafs.
  5. Da’wah ilallah.

TUJUAN

Tujuan didirikannya KB Tamirul Islam adalah :

  1. Agar dapat membimbing dan mencetak anak didik untuk mengenal dan mencintai Al-Qur’an dan Sunnah sejak usia dini.
  2. Agar dapat mencetak anak didik yang terbiasa dalam berperilaku sesuai dengan ajaran agama islam.
  3. Agar dapat tercipta anak didik yang tarbiyah wa ta’lim (anak didik yang berpendidikan dan terpelajar sesuai agama islam).
  4. Agar tercipta anak didik yang dapat mengetahui perbuatan baik dan buruk sesuai dengan ajaran agama islam.
  5. Agar dapat tercipta anak didik yang mampu mengajarkan atau mendakwahkan tentang agama islam kepada lingkungan sekitar, walaupun dalam hal yang sederhana.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *